Wednesday, March 4, 2015

Tips Ampuh Cara Menghilangkan Ngorok Saat Tidur

Mendengkur atau ngorok mungkin memang tidak menimbulkan masalah bagi diri kita, namun bagaimana jika kita tidur bersama teman atau pasangan ? sudah pasti sangat mengganggu tidur mereka bukan ? bagi anda yang sudah menikah pastinya tidak maukan sampai terjadi keributan hanya karena kebiasaan buruk ini ? sebenarnya ada banyak penyebab ngorok seperti kecapean, kebiasaan buruk dan lainnya, namun sebaiknya anda harus segera mencari cara menghilangkan ngorok sewaktu tidur agar hubungan anda dan pasangan tetap harmonis saat tidur. Tapi jika anda sudah menggunakan berbagai cara namun masih tetap saja mengorok maka sebaiknya anda menyimak terlebih dahulu pembahasan kali ini yaitu tentang cara menghilangkan ngorok yang mungkin bisa membantu anda.


Tips Ampuh Cara Menghilangkan Ngorok Saat Tidur


Apa Saja Cara Menghilangkan Ngorok ?


  • Tidur dengan teratur

Salah satu cara menghilangkan ngorok atau mendengkur adalah dengan tidur secara teratur, bagi anda yang sering lembur, berapa kali anda lembur dalam setiap minggu ? jika hampir setiap hari maka bisa jadi itu adalah penyebab anda ngorok. Mengapa demikian ? karena pada saat anda tertidur dalam keadaan badan yang sangat lelah maka secara otomatis bagian otot-otot tubuh anda tidak akan bekerja dengan baik sehingga menimbulkan suara ngorok, oleh karena itulah imbangi aktivitas anda sehari-hari dengan istirahat cukup.


  • Mengatur Posisi Tidur

Mengatur posisi tidur juga menjadi cara menghilangkan ngorok, Jika anda tidur dengan posisi badan telentang maka hal inipun bisa menjadi faktor penyebab anda mendengkur atau ngorok, mengapa demikian ? karena pada saat anda tidur telentang maka lidah akan sedikit masuk kebagian dinding belakang tenggorokan sehingga membuat saluran udara jadi tersumbat dan menyebabkan adanya bunyi dan getaran dengkurang atau ngorok. Posisi tengkurap pun juga demikian, jika anda tidur dengan posisi tengkurap maka secara otomatis leher dan perut anda akan tertekan sehingga udara sulit untuk keluar, oleh karena itu sebaiknya anda mengubah lagi posisi tidur anda dengan posisi miring kesebelah kanan, dengan posisi tidur yang seperti ini maka penafasan anda bisa keluar dengan baik dan menjaga kesehatan jantung.


Baca juga : Ciri Kolesterol Tinggi Dan Cara Mengatasinya


Tapi jika anda kesulitan untuk merubah posisi tidur maka anda bisa mencoba dengan sedikit meninggikan bagian kepala dengan menambah bantal, tujuannya agar melonggarkan saluran pernafasan ketika anda tidur sehingga anda tidak mendengkur atau ngorok lagi. jika anda ingin merubah posisi tidur maka lakukanlah sekarang juga agar teman atau pasangan hidup jadi  lebih nyaman tidur disamping anda.


Itulah tadi cara-cara menghilangkan ngorok yang bisa saya jelaskan, semoga tips ini bisa bermanfaat bagi anda untuk menghilangkan ngorok baik itu bagi anda maupun teman atau kerabat sehingga tidurpun menjadi lebih nyaman dan tidak terganggu lagi.



Tips Ampuh Cara Menghilangkan Ngorok Saat Tidur

Baca Juga

Tips Ampuh Cara Menghilangkan Ngorok Saat Tidur
4/ 5
Oleh
Tampilkan Komentar
Sembunyikan